Ticker

6/recent/ticker-posts

Header Ads Widget

Pengertian Embeded Script dan Non Embedded Script

Asslmualaikum Warahmatullahi Wabarakatu
Bismillahirrahmanirrahiim

Sebelum kita memulai mengerjakan sesuatu ada baiknya kita berdoa terlebih dahulu agar apa yang kita kerjakan dapat berkah dari allah SWT, Amiin.

Untuk menuliskan script PHP, ada dua cara yang sering digunakan, yaitu Embedded Script dan Non-Embedded Script. Dibawah penjelesan tentang Embedded Script dan Non-Embedded Script.


Embedded Script
Embedded script adalah script PHP yang disisipkan di antara tag-tag dokumen HTML. Ketik code dibawah ini sebagai contoh embedded script php.

<html>
<head>
<title> Contoh Embbeded Script PHP</title>
</head>
<body>

<?php
Echo"Halo, Selamat Datang Di Pmrograman PHP";
?>

</body>
</html>

Contoh hasil eksekusi script embedded script diatas seperti gambar dibawah ini.

Non-Embedded Script
Non-Embedded Script adalah script/program PHP murni,termasuk tag html yang disisipkan dalam script PHP. Ketik code dibawah ini sebagai contoh non-embedded script php.

<?php
echo"<html>";
echo"<head>";
echo"<title>Contoh Script Non-Embedded Di PHP</title>";
echo"</head>";
echo"<body>";
echo"Tiada usaha yang sia sia, semua ada hikmanya";
echo"</body>";
echo"</html>";
?>


Hasil eksekusi program diatas adalah seperti gambar dibawah ini :




sampai disini dulu tutorial dari saya , Semoga tutorial ini bermanfaat bagi sobat , atas segala kekuranganya mohon dimaafkan untuk file pdfnya bisa didownload disini.

Post a Comment

0 Comments

Rekomendasi Untuk Anda × +